Cristiano Ronaldo Akan Tinggalkan Manchester United Akhir Musim Ini, Berikut 3 Alasannya

Cristiano Ronaldo. Foto: AP

Cristiano Ronaldo dikabarkan akan meninggalkan Manchester United pada akhir musim ini.

Media asal Inggris, Daily Mirror menyebutkan bahwa Cristiano Ronaldo akan hengkang dari Manchester United pada bursa transfer musim panas 2022. Kabar tersebut juga disampaikan Pandit sepakbola asal Inggris, Dean Jones.

Dilansir Okezone, terdapat tiga penyebab Cristiano Ronaldo akan meninggalkan klub yang membesarkan namanya itu.

1. Tak Cocok dengan Gegenpressing

Strategi gegenpressing yang ditunjukkan Ralf Rangnick tak cocok dengan Cristiano Ronaldo. Dengan usia yang sudah tak mudah lagi yakni 37 tahun, Cristiano Ronaldo tak bisa terus-menerus melakukan pressing kepada lawan.

Karena fokus mem-pressing lawan, tugas utama Cristiano Ronaldo yakni mencetak gol jadi terlupakan. Terbukti dari 12 kali dimainkan Ralf Rangnick di Manchester United, Cristiano Ronaldo hanya mencetak tiga gol!

2. Ribut dengan Pemain Lokal

Berstatus sebagai legenda, Cristiano Ronaldo langsung ingin menguasai ruang ganti Manchester United. Pesepakbola asal Portugal ini ingin mendominasi pemain-pemain Manchester United.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Tutup