Menu

Mode Gelap

Kabar Daerah · 16 Okt 2021 14:16 WIB ·

Gajah Jantan di Waykambas Lampung Menderita Sakit, drh.Hesti: Hanya Sakit Kembung


					Foto bersama jurnalis, gajah yang bernama salmon Foto/dok: Ardi Priana. Perbesar

Foto bersama jurnalis, gajah yang bernama salmon Foto/dok: Ardi Priana.

LAMPUNG – Taman Nasional Way Kambas, tempat perlindungan gajah yang terletak di daerah Lampung tepatnya di Kecamatan Labuhan Ratu, Lampung Timur, Indonesia.

Salah satu Gajah jantan bernama Salmon (31) sedang masuk angin atau menderita sakit kembung, hal tersebut di katakan Dr drh Hesti.

“Salmon sakit biasa, hanya sakit kembung,”  kata drh Hesti yang sedang merawat  Salmon di RS Gajah Prof Dr Ir Rubini Atmawidjaja, PKG Way Kambas , Taman Nasional Way Kambas, Jumat (15/10/2021) dilansir antaranews.

dr Hesti menjelaskan, gajah Salmon mengalami sakit kembung sejak Jumat pagi. Namun setelah diberi obat, kondisinya sudah membaik kembali.

9A0DF77D C8D2 4255 8901 52A74EE50B7D

Gajah bernama Salmon (31).

“Tadinya kalau tidak bisa buang angin, mau kita rogoh dari belakang, supaya berkontraksi, Tapi setalah kita kasih obat anti kembung, sekarang sudah mau makan dan bisa buang angin,”ungkapnya.

Menurut Hesti,  gajah jinak ini sudah biasa mengalami sakit kembung. Penyebab sakit kembung  biasanya karena makanan yang dimakannya. Tapi dengan diberi obat dan perawatan kondisinya segera pulih sehat lagi.

RS Gajah Prof Dr Ir Rubini Atmawidjaja di PKG Way Kambas Lampung sudah berdiri sejak 5 November 2015 lalu.

Sementara, sudah 2 tahun ini, Pusat Latihan Gajah TNWK ditutup karena adanya pandemi COVID-19.

Editor: Ardi Priana

Artikel ini telah dibaca 81 kali

badge-check

Editorial Staff

Baca Lainnya

Komunitas HR GAOL Gelar Santunan Anak Yatim

2 April 2023 - 15:01 WIB

WhatsApp Image 2023 04 01 at 21.42.43

Muhammad Said Resmi Dilantik Jadi Camat Cikarang Selatan

31 Maret 2023 - 22:41 WIB

WhatsApp Image 2023 03 31 at 22.37.01

Kabar Baik! Ruang Sekolah di Kabupaten Bekasi Akan Diperbaiki

31 Maret 2023 - 00:19 WIB

BA7FC3B6 4E20 4642 9FCC CAFF9266E0DE

Polisi Ringkus Remaja Pemalak Buruh di Cikarang

26 Maret 2023 - 05:56 WIB

WhatsApp Image 2023 03 24 at 19.20.53

Pembentukan Forum Komunikasi Pedagang Didukung Pemkab Bekasi

22 Maret 2023 - 06:28 WIB

WhatsApp Image 2023 03 21 at 10.36.15 1

Pembentukan Forum Tak Hanya di Pasar Induk Cibitung, Pasar Lainnya Menyusul

22 Maret 2023 - 06:22 WIB

WhatsApp Image 2023 03 21 at 10.36.15
Trending di Kabar Daerah