Menu

Mode Gelap

Jawa Barat · 14 Jul 2021 06:28 WIB ·

261 Mahasiswa Mengikuti Workshop Metode Polling di Kota Sukabumi


					261 Mahasiswa Mengikuti Workshop Metode Polling di Kota Sukabumi Perbesar

SUKABUMI – 261 Mahasiswa program studi Administrasi Publik Universitas Muhammadiyyah Sukabumi, mengikuti pembukaan Workshop Metode Polling melalui online Selasa 13 juli 2021.

Menurut ketua Prodi M. Rizal Amirullah ” Antusias Mahasiswa sangat baik dalam Workshop ini, adapun Workshop ini bertujuan memberikan pengalaman langsung kepada para mahasiswa dalam penelitian lapangan.”

Dalam pembukaan tersebut dihadiri pula oleh Kepala BAPPEDA Kota Sukabumi sekaligus membuka kegiatan Workshop Metode Polling Ibu Reni R. Muthmainnah menurutnya “Kami sebagai bagian dari pemerintah Kota Sukabumi, sangat mengapresiasi kegiatan ini, apalagi ini terkait dengan pelatihan penelitian lapangan, semoga saja dari pelatihan ini ada hasil yang dicapai.”

Kegiatan workshop metode Polling ini akan dilaksanakan selama 1 bulan, terdiri dari empat sesi, menurut Mulyawan selaku direktur RLI” Kami dengan Team pemateri membagi beberapa sesi tujuannya agar, materi bisa dicerna dengan baik, dan pengalaman penelitian secara langsung akan memberikan hal yang baru bagi Mahasiswa.” (Red)

Artikel ini telah dibaca 33 kali

badge-check

Editorial Staff

Baca Lainnya

Budiyanto Ketua Syarikat Islam Bekasi Lolos Verfak DPD RI

1 Maret 2023 - 19:52 WIB

WhatsApp Image 2023 03 01 at 22.40.59

Prakiraan Cuaca di Cikarang dan Sekitarnya 20 Februari 2023

20 Februari 2023 - 16:45 WIB

2655090902

Satpol PP Kabupaten Bekasi Tertibkan Bangunan Liar

29 Januari 2023 - 02:04 WIB

e4bca0f215f4d17036e1f2279464fdf5

Menkominfo Sidak Pembangunan Pusat Data Nasional di Cikarang

5 Januari 2023 - 18:26 WIB

4669AC76 DDD7 422A 9E1C C8B0A69EDB36

Pelantikan Pengurus Sekaligus Stadium General BPL HMI Cabang Sukabumi

29 Desember 2022 - 17:27 WIB

bpl

M Budiana Terpilih Ketum KONI Jabar 2022-2026

23 Desember 2022 - 03:13 WIB

E2B91C33 741B 4750 BA29 EB562FE8C209
Trending di Jawa Barat