[FOTO] Produksi Lilin Imlek di Vihara Dharma Ramsi Bandung

Sejumlah pekerja menyelesaikan produksi lilin Imlek di Vihara Dharma Ramsi, Kota Bandung, Jawa Barat, Senin (20/1/2025). Vihara Dharma Ramsi telah memulai proses pembuatan lilin untuk menyambut Tahun Baru Imlek 2576 yang berlangsung pada Rabu 29 Januari mendatang.

Tutup